Kali ini mimin berpindah dari makanan khas Korea menuju negeri matahari Jepang yang memiliki makanan legendaris yakni Sushi. Walaupun di Medan sudah banyak tersedia jajanan makanan Jepang, tetapi untuk yang HALAL jumlahnya masih dapat terhitung
Waktu liburan tahun baru, saya pun libur untuk memasak biar bisa jalan-jalan terus dan berwisata kuliner dengan suami dan anak. Awalnya saya tidak memiliki tujuan untuk ber shushi-an, tapi saya tertarik dengan restaurant baru